Pengaruh Kedisplinan Guru PAK terhadap Disiplin Siswa dalam Belajar di SD Smart Eureka, Depok, Jawa Barat

Kalaudian Telaumbanua

Abstract


This research was conducted to determine the effect of teacher discipline on student discipline in learning at Smart Eureka Elementary School. This research uses quantitative descriptive method. While the type of approach used in this study is correlational, namely by looking for the relationship (influence) between the two variables. The data collection technique is by distributing a questionnaire in the form of a Likert scale which contains a number of statements about indicators of teacher discipline and student discipline in learning. The author obtained the results of the study with a correlation number of 0.190 which means there is a positive but very low correlation between teacher discipline and student discipline. And the correlation is classified as very strong and very high because the correlation is between 0,000-0,199 based on the level of closeness of the relationship between the two variables, then the determination coefficient is known to be 3.6%.


Abstrak
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh disiplin guru terhadap disiplin sisiwa dalam belajar di SD Smart Eureka. Penelitian ini menggunakan metode deskritif kuantitatif. Sedangkan jenis pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah korelasional yaitu dengan mencarri hubungan (pengaruh) antara kedua variabel. Teknik pengumpulan datanya yaitu dengan cara menyebarkan angket berupa skala likert yang berisi sejumlah pernyataan tentang indicator-indikator disiplin guru dan disiplin siswa dalam belajar. Penulis memperoleh hasil penelitian dengan angka korelasi sebesar 0,190 yang berarti terdapat korelasi positif yang tapi sangat rendah antara disiplin guru terhadap disiplin siswa. Dan korelasi tersebut tergolong sangat kuat dan sangat tinggi karena korelasinya berada diantara 0,000-0,199 berdasarkan tingkat keeratan hubungan kedua variabel, maka diketahui koefisien determinasinya sebesar 3,6%.

Full Text:

PDF

References


Achsin Amir, Pengelolaan Kelas Dan Interaksi Belajar-Mangajar (Ujung Pandang:IKIP 1989).

Admin “Defenisi Disiplin Kerja” Dari Http:/Indonesia.Com, 18 Januari 2019.

Ahmadi Abu, Psikologi Belajar, Jakarta Rineka Cipta, 1991 Cet, 1.

Alkitab, Lembaga Alkitab Indonesia Edisi Studi, LAI 2010.

Amir, Daien. Indrakusuma. Pengantar Ilmu Pendidikan, Surabaya: Usaha Nasional 1973.

B. Subagyo, Andreas Pengantar Riset Kuantitatif Dan Kuanlitatif, Bandung:Kalam Hidup 2004.

Donald S. Whitney, Sepuluh Pilar Disiplin Rohani, (Bandung: Lembaga Literatur Baptis 1999).

Dopson, Tujuh Kebutuhan Anak, Jakarta:Gunung Mulia 2009.

E.G.Homrighausen Dan I.H.Enklaar, Pendidikan Agama Kristen (Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2001).

E.-Nugroho. Commere Memahami Pandangan Modern Di Dunia Maya. Informatika. Bandung, 2006

H. Wina Snjaya. Strategi Pembelajaranberiontasi Standar Proses Pendidikan, Prenamedia Group. Bandung, 2006.

Harianto. Pendidikan Agama Kristen Dalam Alkitab & Dunia Pendidikan Masa Kini (Yogyakarta: ANDI 2012).

Hurlock. E.B. Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Erlangga, Jakarta 1978/

Imron Ali, Pembinaan Guru Di Indonesia, (Jakarta: Dunia Pustaka Jaya, 1995).

Kamus Besar Bahasa Indonesia Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan RI,,, Ed. 2 (Jakarta: Balai Pustaka, 1999).

KBBI Offline,

Logo Dan Arti Smart Eureka. Data Dikutip Dari Buku Ledger Kelas SD Nasional Plus Smart-Eureka Tahun 2012/2013.

Melayu S.P. Hasbuan, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta, Gunug Agung, 1990.

Mohammad Nazir, Metodologi Penelitian, Jakarta: Ghalia Indonesia, 1988

Mulyana E., Menjadi Guru Professional: Menciptakan Pembelajaran Kreatif Dan Menyenangkan, Bandung, PT. Remaja Rosda Karya, 2005,Cet.1.

Mulyasa, E Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Kemandirian Guru Dan Kepala Sakolah, Jakarta, Bumi Aksara 2009.

Munandar Utami, Menanamkan Disiplin Dan Memberi Hukuman Pada Anak “Pendidikan Agama Dan Akhlak Bagi Anak Dan Remaja”, Ciputat, PT. Logos Wacan Ilmu 2001, Cet.1.

Ngalim Purwanto. M. Psikologi Pendidikan, Bandung, Remaja Rosdakarya, 1995, Cet 10

Poerdaminta, Kamus Umumbahasa Indonesia, Jakarta, Balai Pustaka, 1997

R. Semiawan Conny, Pendidikan Keluarga Dalam Era Global, Jakarta, PT. Prenhalindo, 2002, Cet.10 .

Sanjaya Wina. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. (Jakarta: Prenadamedia Group, 2016).

Sardiman, A.M., Interaksi Dan Motivasi Belajar Mengajar

Sidjabad B.S. Mengajar Secara Professional, Bandung, Sahabat Kalam Hidup, Edisi Ke Tiga, 2017.

Sidjabad, B.S., Mengajar Professional Mewujudkan Visi Guru Professional, (Anggota IKAPI: Yayasan Kalam Hidup, Bandung, 1993).

Soekanto Soerjono, Remaja Dan Masalahnya, Jakarta,Balai Pustaka, 1990, Cet.2.

Sofan Amri, Pengembangan Dan Model Pembelajaran Dalam Kurikulum, Jakarta Prestasi Pustakarya, 2013.

Subari, Supervise Pendidikan Dalam Rangka Perbaikan Situasi Mengajar, Jakarta, Bumi Aksara, Cet. 1, 2008.

Surya Mohammad, Bina Keluarga, Semarang, CV. Aneka Ilmu, Anggota IKAPI, 2003, Cet. 4.

Syah Muhibin, Psikologi Belajar, Jakarta, Logos Wacana Ilmu, 2001, Cet.3.

Syaiful Bahri Djamarah, Guru Dan Anak Didik Dalam Interaksi Edukatif, Jakarta, PT.Rineka Cipta, 2000, Cet. 1.

Syamsu Yususf, Psikologi Perkembangan Anak Remaja PT Remaja Rosdukarya Bandung 2010.

Tabrani Rusyan A., Upaya Meningkatkan Budaya Kinerja Guru Sekolah Dasar, Jakarta, Cipta Nusantara, 2001, Cet. 2.

Tulus Tu’u, Peranan Disiplin Pada Perilaku Dan Prestasi Siswa, Jakarta, PT.Gramedia Widia Sarana Indonesia, 2004.

User Usman Moh., Menjadi Guru Professional (Cet. I: Bandung: Remaja Rosdakarya, 1994).

Wanta. Penerapan Pembelajaran Pada Anak. Jakarta, 2005.

Wina. Bina Karakter Anak Usia Dini (Paduan Orang Tua Dan Guru Dalam Membentuk Kemandirian Dan Kedisplinan Anak Usia Dini, Yogyakarta,: Ar-Ruzz Media 2013).

Wursanto IG., Dasar-Dasar Manajemen Personalia, Jakarta, Pustaka Dian, 1988, Cet.2.




DOI: https://doi.org/10.59830/voh.v2i2.19

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Voice of HAMI: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen



toto slot